Pengolahan Limbah Organik – Biodigester

Pengolahan Limbah Organik – Biodigester
Pengolahan Limbah Organik – Biodigester
Pengolahan Limbah Organik – Biodigester
Pengolahan Limbah Organik – Biodigester
Pengolahan Limbah Organik – Biodigester
Pengolahan Limbah Organik – Biodigester
Pengolahan Limbah Organik – Biodigester

BIODIGESTER, JAWABAN BAGI HUMAN MANURE (limbah kotoran manusia) DAN ANIMAL MANURE (limbah kotoran hewan)

Pros :
1. Dapat mengolah SEMUA jenis sampah dapur, termasuk sisa protein dan karbohidrat yang tidak mampu dilakukan proses lainnya.
2. SOLUSI bagi pengolahan KOTORAN MANUSIA dan KOTORAN HEWAN PELIHARAAN.
3. Proses dilakukan secara tertutup (anaerob).
.
Cons :
1. Membutuhkan biaya untuk membeli biodigester dan instalasi pipa, balon penyimpanan serta kompor anti karat.
2. Harus menambahkan air dengan perbandingan air 2 : kotoran 1.
3. Kurang bagus untuk mengolah sampah yang beraroma menyengat harum seperti kulit citrus karena akan membuat bakterinya mabuk ahahaha.

Results :
1. Menghasilkan Biogas yang dapat digunakan untuk memasak, water heater, penerangan petromak dan energi lainnya.
2. Menghasilkan bioslurry yang  memiliki nutrisi yang tinggi serta kandungan organisme baik untuk memperbaiki mikroorganisme lahan rusak.
3. Bioslurry ini sendiri amat bagus digunakan sebagai pakan ikan.

Note : Kami menggunakan biodigester untuk mengolah waste dibawah ini
– Kotoran hewan peliharaan.
– Kotoran hewan ternak.
– Kotoran toilet (biodigester diinstall seperti septic tank).
– Sisa makanan yang sudah dimasak.
.