permaculture design

Permaculture Design System 3 – Mengungkap Rahasia Tanah/Soil

Apa sih rahasia tanah? Probiotik. Karena kompos saja tidak akan cukup untuk mengobati tanah yang sakit dan mati. Sama seperti kondisi dimana orang-orang mulai menyadari pentingnya probiotik didalam makanan, demikian juga di dalam permaculture. Pada manusia, terjadi kembalinya budaya fermentasi besar – besaran dalam bentuk minuman ataupun makanan, dari kefir, kombucha, asinan kubis, kimchi, miso dan […]

Permaculture Design System 3 – Mengungkap Rahasia Tanah/Soil Read More »

Permaculture Design System 3 – Tanah Beserta Biodiversity Yang Terkandung Didalamnya

A Human Analogy Komunitas mikroba yang beragam tidak hanya terdapat di tanah tetapi juga di manusia. Flora usus menjadi topik diskusi hangat dalam pengobatan modern karena pendekatan holistik terhadap efek dari antibiotik, steroid, dan obat-obatan lainnya. Ketika kita “memuntahkan” flora usus kita melalui konsumsi antibiotik untuk pengobatan penyakit, kita merusak flora baik yang terdapat di

Permaculture Design System 3 – Tanah Beserta Biodiversity Yang Terkandung Didalamnya Read More »

Permaculture Design System 3 – Semua Mengenai Tanah/Soil

Hal yang paling utama di dalam permaculture adalah tanah. Hal yang paling mendasar dan penting di dalam permaculture adalah kesehatan tanah. Sebuah hal yang amat mustahil apabila kita ingin menciptakan sebuah ekosistem yang sehat tanpa tanah yang sehat. Defenisi tanah yang produktif adalah di mana tanah tersebut terstruktur dengan baik dan subur melalui peningkatan persentase

Permaculture Design System 3 – Semua Mengenai Tanah/Soil Read More »

Prinsip Permaculture 11 – Use Edges And Value Marginals

The interface between things atau Antarmuka diantara hal-hal adalah tempat dimana peristiwa paling menarik terjadi. Hal ini seringkali merupakan elemen yang paling berharga, beragam, dan produktif dalam sistem. Prinsip kesepuluh adalah ‘Edges Effect’ atau ‘Efek Tepi’ – penggunaan pola tepi dan alami untuk mendapatkan efek atau hasil terbaik. Prinsip desain ini berkaitan dengan peningkatan keanekaragaman dan

Prinsip Permaculture 11 – Use Edges And Value Marginals Read More »

Prinsip Permaculture 5 – Use And Value Renewable Resources And Services

Prinsip ini ERAT kaitannya dengan JEJAK KARBON. Harap segarkan dahulu ingatannya dengan membaca ulang mengenai jejak karbon di postingan mengenai jejak karbon. Permaculture design bertujuan untuk memanfaatkan sumber daya terbarukan dengan sebaik-baiknya untuk menciptakan, mengelola, dan memelihara sistem dengan hasil tinggi. 1. Kurangi dan minimalkan jejak karbon anda. Caranya sudah ada detail dipostingan sebelumnya mengenai

Prinsip Permaculture 5 – Use And Value Renewable Resources And Services Read More »

Obtain A Yield – Multiple Function.

Multiple function ini bukan hanya dapat dilakukan di dalam sistem penanaman, melainkan juga dalam design area tanam yang mengkombinasikan antara tanaman serta area tempat tumbuh. Didalam design permaculture, selain kepadatan tanaman di kebun, kita juga harus mengoptimalkan kepadatan lokasi atau area penanamannya. Kuncinya hanya satu, jangan sampai terlihat ada tanah dan bangunan yang botak (tidak

Obtain A Yield – Multiple Function. Read More »

Kani Cinta Anda Cinta, Pembuktian Cintanya Di Literasi

“Mba, mas, jeng, bu, akang…Beneran iyeu teh di BP panenan setiap hari?” Pertanyaan yang banyak dikirim by DM. Dan berkali-kali kami jawab “Hooh” Dan disambut “Kok bisaa?” Dan dijawab “Iya bisaa, kan permaculture” Kemudian direspons “Permaculture itu apa sih?” Dan kembali dijawab “cari postingan dengan hastag #BPPermacultureeducation yaaa, dipelajari mulai dari pondasi permaculture, etika permaculture,

Kani Cinta Anda Cinta, Pembuktian Cintanya Di Literasi Read More »